Minggu, 31 Mei 2009

ENSIKLOPEDI MINI ALIRAN-ALIRAN GEREJA


Tidak dapat dipungkiri bahwa akhir-akhir ini banyak warga gereja yang bingung menyaksikan munculnya berbagai aliran gereja di Indonesia. Mereka bingung oleh karena aliran-aliran gereja ini seolah-olah saling berlomba menawarkan “produk-produk” untuk diminati oleh warga gereja. Dan dalam rangka menawarkan “produk-produk” tersebut, tidak jarang aliran gereja yang satu mencela aliran gereja yang lain sehingga acap kali timbul pertentangan di antara penganut aliran-aliran tersebut.
Sejarah gereja mencatat bahwa hingga dewasa ini terdapat tiga “rumpun gereja” yang besar, yakni Gereja Ortodoks, Gereja Katolik Roma, dan Gereja Protestan. Berbeda dengan rumpun Ortodoks dan rumpun Katolik Roma yang tetap solid, rumpun Protestan adalah rumpun yang dalam perjalanan sejarahnya paling sering terpecah belah. Dari rumpun ...
referensi aliran aliran gereja .....klik di sini